Tag Archives: passion

Is God fair?

Some people are born smart, some are born rich, some are born with multitalent, but some are not. It seems that from the very beginning of life, their whole life has been determined. Rich or not, smart or not, success or not. It seems to be not fair! Why God did not give the same talent to each people, at least gave them the same start.

I used to think that those students, who did not get good mark at school, just did not tried and worked hard enough to earn their mark. But then I realized that not all of my friend can understand math, and science as easy as me. They need to be explainED several times before they get it.

So, I just the lucky one?
Continue reading

What do God want you to do as a parent?

As a parent, have you asked that question to you self? What exactly God want you to do to your child? Should you love them unconditionally so they could have the best life of them? Enjoy their young ages, play, have fun? Should you be a firm parents that have strict rules and develop them to be a “ready to face the world adult”? Prepare them with lots of skill that you’ve proof to be the best weapon to get success and happy life later on.

I’ve tried to seek the answer for that question since my oldest son born. I observed, read books, googling, attended seminar, questioned to teacher for 6 years now. None of them have the same voice. Continue reading

Linchpin-Seth Godin

Just finished read Linchpin by Seth Godin. A remarkable book!
I’ve read a whole new mind that inspire me to start to be more creative.. then The Element that evoke me to find my passion then this book gave the best explanation of how to connect it in our daily work..

I’ll write about the summary soon..

Apakah anda sudah menemukan Passion anda?

alau mendengar kata-kata Rene di Hardrock FM, kadang saya suka mikir sendiri.. Sebenernya pekerjaan saya sekarang ini adalah passion saya atau bukan? Apakah pekerjaan dapat menjadi sarana untuk merealisasikan diri, atau hanya untuk kepentingan materi semata?

Kalau pekerjaannya memang benar-benar menyebalkan, dalam arti kita selalu bersunggut-sunggut setiap hari untuk memulai pekerjaan. Tugas terasa sangat berat dan menyebalkan.. Dengan sangat mudah, kita bisa mengetahui bahwa pekerjaan itu bukan passion kita. Time to do something!!

Nah kalau keadaannya tidak se-ektrim itu, misal dari segi pekerjaan, yah bisa dibilang kita lumayan suka. Dari segi materi memang sepertinya sudah ok. Kadang kita menggerutu ttg pekerjaan, tapi kadang kita enjoy dalam pekerjaan tersebut. Lalu apakah ini passion kita?

Rekan kerja saya, memperlihatkan satu video TED yang dibawakan Ken Robinson. Laki-laki kelahiran england ini, bercerita mengenai passion, creativity dan bagaimana salahnya sistem pendidikan yang ada sekarang. Somehow, i think this guy has a good point..

Accidentally, I found his book “The Element”- how finding your passion changes everything – in one of the book store I went. I just bought it! walau kalau lihat harganya.. mau marah.. Rp 391 rb!!! Tapi ternyata ga nyesel!! really, you should read the book.

Point pertama yang menarik adalah pada saat dia menjelaskan bahwa kita tidak dapat meramal masa depan. Kita benar2 tidak dapat mengetahui masalah2 yang akan dihadapi oleh anak dan cucu kita nanti. lalu bagaimana cara terbaik untuk mempersiapkan mereka menghadapi masalah masa depan? apakah dengan ilmu2 yang kita miliki sekarang?

Cara terbaik adalah membantu mereka menemukan passion mereka, yang disebut “element” oleh Robinson. Mengapa demikian? orang yang telah menemukan element mereka, bekerja tidak untuk materi, tapi mereka tidak dapat membayangkan bila harus hidup tanpa pekerjaan itu. Bila dunia berubah total esok hari, orang yang telah menemukan element, dapat mencari jalan keluar utk mengembangkan bakat mereka utk mengakomodir perubahan tersebut. Dan yang paling penting, mereka dapat menjadi fleksible dan tetap produktif.

Lalu bagaimana cara menemukan Element? yang pertama element membutuhkan kombinasi antara kemampuan/bakat pribadi dan personal passion. Tidak ada formula yang pasti untuk mencari element. Yang pasti, element bersifat personal, berbeda untuk setiap orangnya dan berada dibidang yang dia mampu lakukan (memiliki bakat). Untuk mencapainya, kita memerlukan attitude yang mendukung sehingga mendapatkan kesempatan yang tepat.

Satu hal lagi, seseorang tidak terikat dengan hanya satu element saja, mungkin saja dia memang memiliki banyak element. Banyak lah mencoba hal2 baru.. tanpa ini, kita tidak tau dibidang mana kemampuan dan minat kita terletak.

Satu ciri orang yang telah menemukan element, mereka merasa telah memperoleh identitas diri, dan tujuan hidup mereka. Mereka sangat mencintainya, sampai2 berpikir they can’t live without it.